mengklasifikasi bentuk geometri
ECE

Ide bermain pengklasifikasian bentuk untuk anak usia 5 tahun!

Alat & bahan

  1. Lakban
  2. Origami
  3. Gunting

Manfaat

  1. Mengenal bentuk geometri
  2. Mengklasifikasikan bentuk
  3. Melatih pemecahan masalah
  4. Melatih fokus dan konsentrasi

Langkah-langkah

  1. Buatlah bentuk segi empat, segitiga, dan lingkaran dengan lakban
  2. Potong origami bentuk segi empat, segitiga, dan lingkaran
  3. Klasifikasikan bentuk origami sesuai dengan bentuk lakban

Silakan simak video berikut untuk melihat proses pembuatannya: 

@yumnaniarr

Ide main mengklasifikasikan bentuk untuk anak usia 5 tahun. Hanya 2 bahan loh bun, lakban & origami. Yuk cuss coba main di rumah👏 Komen untuk ide bermain selanjutnya✍️ #idebermainanak #idekegiatananak #earlychildhoodeducation

♬ suara asli – Richard Jersey

Follow: https://www.tiktok.com/@yumnaniarr

Untuk mendapatkan inspirasi kegiatan lainnya ☺️

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *